Share lagi ah pengalaman pribadi. Sebelumnya, di sini saya tidak ada maksud menghakimi atau menjudge bahkan menjelek-jelekan merk π *sok serius. Saya ingin berbagi pengalaman menggunakan oli encer 10W-40 dengan merk buatan dalam negeri π . Biarkan gambar saja deh yang berbicara meski gambarnya cuma ada 3 akibat file saya terhapus.
scorpio
Rantai motor awet?tidak awet?
Nulis tentang rantai motor saja deh kali ini . Kali ini cuma sedikit berbagi pengalaman tentang rantai motor. Selama saya pernah naik motor, saya belum pernah ganti rantai motor. 9 tahun bersama scorpio, gejala rantai kendur pun tidak ada. Mungkin rantai hanya sedikit dorceng (kendor-kenceng). Selama 9 tahun bersama Scorpio sampai pada akhirnya dijual tahun […]
1,5 tahun bersama Pulsar “Big Red” P220
Berhubung tidak ada ide mau nulis apa, ya lagi-lagi review motor saja deh Kali ini saya ingin mereview si merah besar, pulsar 220, yg ATPM nya kayaknya mau kabur π Langsung saja deh, motor ini awal belinya tidak jelas, Agustus 2011 ortu tiba-tiba nawarin mau beli motor baru apa untuk menggantikan tiger 96, pas itu […]
Komparasi Scorpio G dan pulsar 220 (2)
Menyambung artikel sebelumnya, kali ini saya akan sharing tentang performa dan kenyamanan berkendara Eh iya, ada yang komen tentang kelebihan tiger dan Scorpio dibanding Pulsar, yaitu mesinnya lebih simpel jadi ga perlu bawa banyak tool untuk jaga2 (ga tau cara nampilin komennya :mrgeen: nubie nih :lol:) Pendapat saya pribadi sangat setuju, bawa Pulsar kalau mogok […]
Komparasi Scorpio G dan pulsar 220
Eh ni motor sudah brapa lama muncul ya?kok malah sekarang nerbitin artikel komparasi?:mrgreen: Biarin deh, namanya juga berbagi pengalaman pribadi. Artikel ini pakai bahasai santai aja ya, capai nulis pakai bahasa Indonesia yang baik dan benar. π Kali ini saya ingin berbagi pengalaman saya sendiri sebagai pengguna aktif Scorpio G dan Pulsar 220, saya juga […]